PERANAN DISIPLIN KERJA DALAM MENINGKATKAN KINERJA PEGAWAI BAGIAN LAPANGAN UPTD TERMINAL KM 6 BANJARMASIN PADA DINAS PERHUBUNGAN PROVINSI KALIMANTAN SELATAN
##plugins.themes.bootstrap3.article.main##
Abstrak
Abstrak,
Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui peranan disiplin kerja dalam meningkatkan kinerja pegawai bagian lapangan UPTD Terminal KM 6 Banjarmasin pada Dinas Perhubungan Provinsi Kalimantan Selatan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Penelitian ini yang menjadi subyek adalah seluruh pegawai bagian lapangan UPTD Terminal Km 6 Banjarmasin yang berjumlah 25orang. Hasil penelitian menunjukan Disiplin Kerja Pegawai UPTD Terminal Km 6 Banjarmasin Pada Dinas Perhubungan Provinsi Kalimantan Selatan selama ini masih rendah, adanya pegawai terlambat masuk kerja, membuang waktu dalam bekerja dengan keluar kantor saat jam kerja, dan adanya budaya suka menunda-nunda pekerjaan. Terlihat adanya ketidakdisiplinan pegawai dalam menggunakan baju seragam sesuai jadwalnya. Penyebab disiplin kerja masih rendah karena kurang optimalnya pengawasan dan tidak jalannya sanksi terhadappegawai yang bersalah atau melanggar aturan dan peraturan. Peranan disiplin kerja dalam meningkatkan kinerja pegawai bagian lapangan, yaitu dengan meningkatkan fungsi pengawasan dan pemberian sanksi. Selain itu dalam upaya mengurangi, memperkecil atau bahkan menghilangkan terjadinya pelanggaran disiplin oleh PNS, maka strategi mencapai sukses penerapan disiplin PNS diantaranya meningkatkan pembinaan PNS, meningkatkan dukungan organisasi, meningkatkan komitmen pimpinan, memperkuat etos kerja dan meningkatkan harapan.
##plugins.themes.bootstrap3.article.details##
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License
Referensi
Basri. Sudarmono, 2012, Manajemen SDM, Liberty, Jakarta.
Dharma, 2013, Pokok-Pokok Manajemen Personalia, Lembaga Manajemen, Jakarta.
Dessler, Gary, 2010, Manajemen Sumber Daya Manusia. Jilid I. Prenhallindo. Jakarta.
Gomes, 2007, Manajemen Sumber Daya Manusia, Gajah Mada University Press. Yogyakarta.
Handoko. T.Hani, 2001, Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia, Penerbit BPFE, Yogyakarta.
____________, 2010, Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia , Edisi Terbaru Penerbit BPFE, Yogyakarta.
Heidjrachman dan Husnan, 2005, Manajemen Sumber Daya Manusia, BPFE, Yogyakarta.
Lukman, 2013, Manajemen SDM, Bumi Aksara, Jakarta.
Moenir, 2009, Manajemen Sumber Daya Manusia, Bumi Aksara, Jakarta.
______, 2010, Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Revisi, Bumi Aksara, Jakarta.
Melayu, 2007, Manajemen SDM, Edisi Revisi, Bumi Aksara, Jakarta.
---------, 2009, Manajemen SDM, Edisi Revisi, Bumi Aksara, Jakarta.
Moekijat, 2011, Kepegawaian, Bumi Aksara, Jakarta.
Mangkunegara, Anwar Prabu, 2012, Manajemen Sumber Daya Manusia, PT Ramaja Rosdakarya, Bandung.
Nitideminto. Alex, 2006, Manajemen SDM dan Personalia, Edisi Revisi, Ghalia Indonesia, Jakarta.
Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010, Manajemen Tentang Disiplin Pegawai, Jakarta.
Prawirisentono, 2011, Manajemen SDM dan Keorganisasi, Bumi Aksara, Jakarta.
Simamora, 2004, Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Kedua, Penerbit STIE YKPN, Jakarta.
Siswanto. Bejo, 2010, Manajemen Kepersonalia, Rineka Cipta, Jakarta.
Saydam. Gouzali, 2012, Manajemen Kepegawaian, alfabeta, Bandung.
Sudijono, 2010, Metode Penelitian, Rajawali Press, Jakarta.
Tumbun, 2006, Manajemen Sumber Daya Manusia, Rineka Cipta, Jakarta.
